CADJPY Bullish- Imbas Harga Minyak Dunia Naik dan Pertumbuhan Permintaan di Eropa

05/04/2021, Samarinda 14.00 WITA By Muhammad Raihan Ramadhan

Harga minyak meningkat seiring dengan banyak negara bagian AS yang melonggarkan lockdown dan Uni Eropa berusaha menarik lebih banyak wisatawan, hal ini mengimbangi permintaan yang melemah dari India karena kasus COVID-19 yang melonjak. Kenaikan permintaan minyak di Amerika Serikat dan Eropa,hal ini didukung dengan rencana peredaan lockdown di new york,new jersey dan connecticut dan Uni Eropa berniat untuk membuka ruang bagi wisatawan yang sudah divaksin.

 

Kesimpulan :

Buy CADJPY karena kenaikan harga minyak dunia

 

Trading Plan :

Buy CADJPY pada 88.548-88.016 dan take profit 89.396

 

Grafik Daily CADJPY :

About Reza Aswin

Senior Fundamental Analyst. 20 tahun berkecimpung di dunia trading forex, komoditi, dan hingga kini aktif menjadi analis fundamental.

Check Also

Issue Penundaan Pemotongan Suku Bunga

Jakarta , 9 April 2024 By. Reza Aswin   Apa yang terjadi di pasar Dengan …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

WhatsApp Hubungi Kami