Wednesday , 17 April 2024

Inggris Akan Menaikkan Upah Minimum Per Jam Menjadi 9,50 Pound

Surabaya,26 Oktober 2021

Oleh: Leo Andre

Editor : Steven G. Tunas

                Inggris akan mengumumkan kenaikan upah minimum untuk mereka yang berusia 23 tahun ke atas menjadi 9,50 pound ($ 13,06) per jam dari 8,91 pound dalam pernyataan anggaran pemerintah pada Rabu, kementerian keuangan mengatakan pada Senin.

                Kenaikan upah minimum akan mulai berlaku pada April 2022. Tarif untuk orang berusia di bawah 23 tahun, yang dibayar dengan upah minimum yang lebih rendah, juga akan naik, kata kementerian keuangan

                Kementerian keuangan menyatakan pada hari senin untuk memberikan tanda-tanda agar melakukan peningkatan upah minimum pekerja di atas 23 tahun  menjadi 9,50 pound ($ 13,06) per jam dari 8,91 pound.Jika kita lihat kebijakan ini dapat meningkatkan inflasi yang ada di negara tersebut yang mencapai 3.1%, Tertinggi sejak 5 tahun terakhir.

Dampak Terhadap Pasar: EUR/GBP Bearish

Entry Sell

R1:0.849671

R2:0.846223

R3:0.844808

Take Profit

S1:0.837171

S2:0.832751

S3:0.828478

Sumber Berita:

https://www.reuters.com/world/uk/britain-raise-minimum-wage-950-pounds-hour-bbc-says-2021-10-25/

 

About Reza Aswin

Senior Fundamental Analyst. 20 tahun berkecimpung di dunia trading forex, komoditi, dan hingga kini aktif menjadi analis fundamental.

Check Also

Data Tenaga Kerja Amerika Serikat

Jakarta, 5 April 2024 By. Reza Aswin Apa yang terjadi di pasar Data sektor tenaga …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

WhatsApp Hubungi Kami