Tuesday , 16 April 2024

Tren Bullish GBP Terhenti Akibat COVID-19 Kembali Mengganas di UK

Jakarta, 24 Juli 2021 Oleh Yunianto

 

Pertumbuhan ekonomi Inggris melambat dengan tajam di bulan Juli disebabkan gelombang kasus baru covid-19. Ratusan ribu pekerja harus melakukan isolasi mandiri dibawah peraturan pemerintah untuk membatasi penyebaran penyakit tersebut.

Gelombang infeksi terakhir menyebabkan 600.000 orang di England dan Wales diharuskan melakukan isolasi mandiri minggu lalu karena mereka merupakan kontak dekat orang-orang yang terbukti positif covid-19 dan di”ping” oleh aplikasi pemerintah.

Supermarket dan logistik menyatakan bahwa kekurangan staff membuat sulit untuk menyediakan stok dan mengangkut barang. Laporan Jumat bulanan Purchasing Manager Index (PMI) memberikan bukti data yang jelas skala impactnya.

Hal ini potensial menyebabkan penurunan nilai pair GBP, terutama GBPNZD.

SELL GBPNZD

Resistance 3                 1.98342

Resistance 2                 1.97919

Resistance 1                 1.97393

Pivot Point                   1.9697

Support 1                     1.96444

Support 2                     1.96021

Support 3                     1.95495

Sumber :

https://www.reuters.com/world/uk/uk-growth-slows-sharply-july-after-covid-pingdemic-hits-2021-07-23/

About Reza Aswin

Senior Fundamental Analyst. 20 tahun berkecimpung di dunia trading forex, komoditi, dan hingga kini aktif menjadi analis fundamental.

Check Also

Data Tenaga Kerja Amerika Serikat

Jakarta, 5 April 2024 By. Reza Aswin Apa yang terjadi di pasar Data sektor tenaga …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

WhatsApp Hubungi Kami