Pelemahan USD Masih Berlanjut

Rio Wibawa

Instagram: @rw_fxfunda

Jakarta, 25 November 2022, 11:06 WIB

Pelemahan USD sejak meeting minutes dirilis masih dapat berlanjut. Pernyataan mayoritas anggota The FED yang ingin memperlambat laju kenaikan suku bunga memberikan dampak yang besar bagi USD. Indeks USD menunjukkan pelemahan mendekati level terendah dalam 3 bulan. Adanya prediksi pelaku pasar bahwa The FED akan menaikkan suku bunga sebesar 50 basis poin sejak meeting depan dan menjauhi tren kenaikan 75 basis poin. Mata uang lainnya pun menguat terhadap USD dan sentimen pelemahan ini diperkirakan akan berlanjut untuk sementara waktu ke depan.

Kesimpulan:

Pelemahan USd akibat meeting minutes diprediksi dapat berlanjut untuk beberapa waktu ke depan.

Efek terhadap Pasar: Tren Bullish untuk AUD, Tren Bearish untuk USD

Pasangan Pair untuk ditrade: AUD / USD

Timeframe: D1

Target Open Posisi

Support 1: 0.67429

Support 2: 0.66227

Support 3: 0.64832

Target Take Profit

Resistance 3: 0.70960

Resistance 2: 0.69755

Resistance 1: 0.68669

Stop Loss: 0.63106

Baca Juga :   Pelemahan Yen Jepang Memicu Intervensi

Sumber:

https://www.cnbc.com/2022/11/24/european-markets-open-to-close-stocks-data-and-news.html

https://www.cnbc.com/2022/11/23/treasury-yields-as-traders-await-fed-minutes-key-economic-data.html

https://www.reuters.com/markets/global-markets-wrapup-1-pix-2022-11-24/

About Reza Aswin

Senior Fundamental Analyst. 20 tahun berkecimpung di dunia trading forex, komoditi, dan hingga kini aktif menjadi analis fundamental.

Check Also

ECB Dapat Mengakhiri Kenaikan Suku Bunga

Jakarta , 22 April 2024 By. Reza Aswin   Apa yang terjadi di pasar Bank …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

WhatsApp Hubungi Kami