Tag Archives: Rio Wibawa

Dollar Sempat Melemah Karena Pernyataan Gubernur The FED

Rio Wibawa Jakarta, 15 Juli 2022, 10:41 WIB Mata uang USD pada hari Rabu kemarin naik signifikan terhadap pasangan mata uang lainnya setelah data CPI yang dirilis jauh lebih tinggi dibandingkan prediksi para pelaku pasar namun kembali turun pada hari Kamis dengan adanya pernyataan dari Christopher Waller, Gubernur The FED, yang mengatakan bahwa ia mendukung kenaikan 75 basis poin di …

Read More »

Perkiraan Data Inflasi Amerika Serikat Hari Ini

Rio Wibawa Jakarta, 13 Juli 2022, 10:45 WIB Malam nanti pukul 19:30 WIB, data CPI (inflasi) Amerika Serikat akan dirilis dimana data ini merupakan salah satu data penentu betapa agresifnya The FED akan menaikkan suku bunga di akhir bulan Juli ini. Banyak analis dan pengamat ekonomi memprediksi bahwa data CPI akan menunjukkan angka 8.8% untuk bulan Juni, lebih tinggi dibanding …

Read More »

Semua Kasino Ditutup oleh Makau, Kasus Covid Semakin Menyebar

Rio Wibawa Jakarta, 12 Juli 2022, 11:35 WIB Kasus Covid di Shanghai dan Makau mulai meningkat dan membuat aturan pembatasan kembali diperketat. Makau yang sebelumnya menolak untuk menutup kasinonya untuk menjaga perekonomian memutuskan untuk menutup semua kasinonya, keputusan yang diambil terakhir 2 tahun lalu karena penyebaran kasus covid terus bertambah dan pihak berwenang kewalahan mengontrol penyebarannya. Semua kasino akan ditutup …

Read More »

Dollar AS Berada di Dekat Level 20 Tahun Tertingginya

Rio Wibawa Jakarta, 4 Juli 2022, 10:22 WIB Mata uang AS, USD terjaga di dekat level tertingginya dalam 20 tahun dia angka 105.04 karena adanya permintaan dari investor terhadap mata uang safe haven yang paling liquid ini. Adanya 2 berita penting di minggu ini bagi USD dapat memberikan arahan besar ke depannya. Pertama, pada hari Rabu, meeting minutes The FED …

Read More »

Sentimen Terhadap Harga Minyak Masih Bullish

Rio Wibawa Jakarta, 29 Juni 2022, 09:45 WIB Harga minyak yang telah reli selama 3 hari berturut-turut, sedikit terkoreksi hari ini namun tidak mengubah sentimen positif terkait harga minyak yang disebabkan oleh kesulitan anggota-anggota papan atas OPEC seperti Saudi Arabia untuk menambah jumlah produksinya karena kapasitas minyaknya hampir penuh. Presiden Macron sendiri telah mengkonfirmasi hal ini dimana ia mengatakan bahwa …

Read More »

Ekonomi Inggris Menunjukkan Tanda Resesi

Rio Wibawa Jakarta, 24 Juni 2022, 10:15 WIB Perekonomian Inggris menunjukkan tanda-tanda resesi. Level keyakinan bisnis telah turun ke level dimana sebelumnya, level ini menunjukkan akan terjadinya resesi. Pesanan pabrik turun di bawah angka 50 ke angka 49.6 dimana angka 50 menjadi batas pertumbuhan pesanan. Selain itu, angka keyakinan konsumen turun ke rekor terendah bar uke angka -41 dari -40 …

Read More »

Powell Menekankan Keinginan Kuat The FED untuk Menurunkan Inflasi

Rio Wibawa Jakarta, 23 Juni 2022, 10:47 WIB Jerome Powell, Ketua The FED, semalam memberikan pernyataan di Capitol Hill dimana ia kembali menekankan keinginan The FED untuk membawa inflasi turun sesuai target The FED. Ia juga menyampaikan bahwa ekonomi Amerika Serikat mendukung denga nadanya pasar tenaga kerja yang kuat dan permintaan yang tinggi. Secara keseluruhan, pernyataan Powell dapat dikatakan hawkish …

Read More »

Pergerakan USD akan dipengaruhi oleh Powell yang akan Memberi Kesaksiannya Nanti Malam

Rio Wibawa Jakarta, 22 Juni 2022, 09:55 WIB Jerome Powell, Ketua The FED, akan memberikan pernyataannya nanti malam di Capitol Hill. Dalam pernyataannya, diprediksi ia akan berbicara lebih lanjut mengenai kondisi ekonomi, kebijakan moneter mendatang, dan juga keinginan The FED untuk melawan tingkat inflasi yang sangat tinggi dan tidak kunjung turun. Banyak pelaku pasar berekspektasi bahwa Powell akan mengulang kembali …

Read More »

Aussie Menguat setelah Dirilisnya Meeting Minutes RBA

Rio Wibawa Jakarta, 21 Juni 2022, 17:03 WIB Mata uang AUD menguat terhadap USD dan pasangan mata uang lainnya hari ini setelah dirilisnya meeting minutes dari RBA. Dalam meeting minutes tersebut, Gubernur RBA, Philip Lowe, mengatakan bahwa kenaikan suku bunga berturut-turut akan dibutuhkan Australia untuk membawa tingkat inflasi turun ke angka 2-3%. Ia juga menyampaikan bahwa ekonomi Australia sangat kuat …

Read More »

Resesi Amerika Serikat yang Ditakutkan Belum Tentu 100% Dapat Terjadi

Rio Wibawa Jakarta, 20 Juni 2022, 10:48 WIB Isu resesi yang dalam beberapa waktu terakhir dikumandangkan oleh banyak pelaku pasar ditepis oleh pernyataan Janet Yellen, Menteri Keuangan Amerika Serikat. Ia mengatakan bahwa resesi tidak dekat sama sekali namun tingkat inflasi memang sudah sangat tinggi. Yellen memprediksi bahwa dengan kenaikan suku bunga agresif oleh The FED, ekonomi AS tentu akan melambat …

Read More »
WhatsApp Hubungi Kami